Jobsheet 4 (Mikrotik) Membangun Pc router Dengan DHCP server di Mikrotik dan Bloksitus via Proxy

Nama  : Nur Halimah
Membangun Pc router
Dengan DHCP server di Mikrotik dan Bloksitus via Proxy

Tanggal : 02/ September / 2014
Kelas  : XII TKJ II
SK / SD  :
No. Jobsheet : 4
Guru Prod : Bpk. Maman

I. TUJUAN
Mengkonfigurasikan mikrotik sebagai gateway internet menggunakan DHCP server. Dan memblokir melalui Proxy di Mikrotik.

II. PENDAHULUAN
Mikrotik adalah salah satu vendor baik hardwar dan softwar yang menyediakan fasilitas untuk membuat router. Salah satunya adalah mikrotik router. Mikrotik router OS adalah sistem operasi dan perangkat lunak berbasis tek yang dapat digunakan untuk menjadikan computer menjadi network yang handal.
Proxy server adlah salah satu pengkofigurasian di mikrotik untuk memblokir / meredirect situs tertentu.

III. ALAT DAN BAHAN
1. Laptop /PC yang sudah terinstal sistem operasi, disini saya mengunakan OS windows 7
2. Software Virtual Box
3. File Iso mikrotik versi 3.20
4. File Iso windows XP (client)

IV. LANGKAH KERJA
1. 1. Konfigurasi adapter di Os Mikrotik 3.20
Klik menu jaringan pada menu pengaturan, lalu setting :
Adapter 1 = Bridge Adapter

Adapter 2 = Internal


1. 2. mengkonfigurasikan perintah dasar mikrotik untuk membangun gateway.
Mikrotik 3.20 :
mikrotik login : Admin
Password : kosongkan saja (enter)

ketik perintah system identity pr : untuk melihat nama defalut dari os yang baru saja di install, lalu ketik :
system identity set name=NURHALIMAH

Ketikkan password untuk mengganti password pada mikrotik ini,
Password (Enter)

Ketikkan interface pr untuk menampilkan NIC  yang terpasang pada mikrotik.
Dan ketikkan sebagai berikut :
Interface set ether1 name=WAN
Interface set ether2 name=LAN
Interface pr

Lalu ketikkan perintah ip address pr untuk menampilkan ip address pada interfaces .
Dan ketikkan perintah sbg berikut :
Ip address add address = 192.168.2.118/24 interface=WAN (118 adalah 100+no absen. Dan kebetulan absen saya adalah 18 maka menjadi 118)
Ip address add address = 192.168.50.1/24 interface=LAN
Ip address pr

Ketikkan perintah ip route pr untuk menampilkan konfigurasi route lalu ketik
Ip route add gateway = 192.168.2.1
Ip route pr

Ketikkan ip DNS pr  untuk menampilkan konfigurasi DNS, ketikkan :
Ip dns set primary-dns =8.8.8.8
Ip dns set secondary-dns=8.8.4.4
Ip dns set allow-remote-request=yes
Ip dns pr

Langkah selanjutnya adalah mengkonfigurasikan ip firewall, dgn cara ketik :
Ip firewall nat add chain=srcnat out-interface=WAN src-address=192.168.50.0/24 action=masquerade

Langkah selanjutnya konfigurasikan Range DHCP ip poll  :
Ip pool add name=dhcp_pool ranges=192.168.50.100-192.168.50.150
Ip dhcp-server network add address=192.168.50.0/24 gateway=192.168.50.1 dns-server=8.8.8.8,8.8.4.4
Ip dhcp-server add name=dhcp_lan disabled=no interfaces=LAN address-pool=dhcp_pool

Langkah selanjutya adalah merestrat mikrotik, ketikkan:
System reboot
Tekan  y
Enter

1. 3.  Langkah selanjutnya adalah Melakukan konfigurasi proxy server

Login Win Box (WINDOWS XP)
Buka menu terminal
Setting ip proxy :
  ip proxy set enabled=yes
  ip proxy set port=3128
  ip proxy set cache-administrator=admin@nurhalimah.sch.id
  ip proxy set cache-on-disk=yes
  ip proxy set always-from-cache=yes
 ip proxy pr
Setting ip firewall :
 ip firewall nat add chain=dstnat protocol=tcp src-address=192.168.50.0/24 dst-port-80 action=redirect to-port=3128
 ip firewall nat add chain=dstnat protocol=tcp src-address=192.168.50.0/24 dst-port=8080 action=redirect to-port=3128
  ip firewall nat add chain=dstnat protocol=tcp src-address=192.168.50.0/24 dst-port=3128 action=redirect to-port=3128
  ip firewall nat pr
Setting ip proxy access
 ip proxy access add src-address=192.168.50.0/24 dst-host=www.detik.com

1. 4 .  Mengkonfigurasikan ip address windows xp yang terhubung dalam jaringan  Internet.
Setting adapter 1 = Internal
Obtainkan ip

V. HASIL KERJA
Ping ke IP WAN (192.168.2.118) jika replay berarti konfigurasi berhasil
Ping ke IP LAN (192.168.50.1) jika replay berarti konfigurasi berhasil
Ping ke Gateway (192.168.2.1) jika replay berarti konfigurasi berhasil
Ping ke (8.8.8.8) jika replay berarti sudah terhubung ke internet.
Langkah selanjutnya buka situs www.detik.com jika hasilnya seperti berikut berarti bloking situs telah berhasil.










SHARE

Nur Halimah AB

  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
    Blogger Comment
    Facebook Comment